Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Alami

Diulas oleh Dunia Baca Rabu, 14 Mei 2014 0 komentar
Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Alami

Secara umum, Bulu ketiak adalah bulu yang tumbuh di ketiak. Banyak yang tidak suka keberadaannya dan berusaha menghilangkannya. Tentu caranya ada berbagai macam. dan adapun hal Yang paling mudah menghilangkan bulu ketiak adalah dengan mencukurnya.Tetapi cara ini tentunya tidak permanen karena tidak lama bulu ketiak akan tumbuh lagi. [caption id="attachment_4726" align="aligncenter" width="200"]Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Alami Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Alami[/caption]   Bagi yang telaten mencukur permasalahan bulu ketiak akan berhenti sampai disini. Yang kedua adalah dengan mencabutnya. Cara ini tentu tidak dianjurkan karena akan menimbulkan rasa sakit dan bisa menimbulkan iritasi. Yang ketiga adalah dengan teknik elektrolisa dengan cara membunuh sel-sel folikel rambut sehingga bulu ketiak tidak akan tumbuh lagi secara permanen. Pilihan di atas boleh dipilih mana yang disuka, tetapi sebelum melakukannya ada baiknya lebih tahu kenapa kita tidak begitu suka keberadaan bulu ketiak. Apakah karena adanya bulu ketiak menyebabkan bau keringat yang tidak enak. Atau apakah karena kita biasa menggunakan baju tanpa lengan yang biasa mempertonton lengan sehingga keberadaan bulu ketiak tentunya akan mengganggu penampilan kita? Lihat : Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap Pada Vagina Jika jawabannya karena alasan yang pertama sebenarnya kita bisa meminimalisir atau menghilangkan bau badan tanpa harus menghilangkan bulu ketiaknya. Penyebab bau badan sebenarnya bukan karena bulu ketiak setidaknya bau badan terjadi bisa karena (1) Makanan. Makanan yang kita makan bisa memacu bau badan yang tidak enak misalnya terlalu banyak serat ( ingat terlalu banyak ), makanan pedas, jengkol, ketela, dll. Untuk menghilangkan bau badan menghindari saja jenis makanan di atas atau paling tidak mengkonsumsinya tidak berlebihan (2) Pola hidup. Stress dan kurang menjaga kebersihan pakaian juga bisa menyebabkan bau badan. Selain itu alkohol, rokok, begadang yang sebabkan kurang tidur juga akan memicu bau badan (3) Fungsi fisiologis. Nah bau badan yang satu ini adalah bau badan karena pengaruh atau efek dari fungsi kerja tubuh, seperti seorang wanita yang sedang datang bulan, ada sebagian wanita mengeluarkan bau badan tidak sedap ketika datang bulan datang. Penyebab bau badan yang lain juga bisa dikarenakan sedang menguras racun, jika Anda sedang dalam proses detox dengan menggunakan herbal atau obat, pasti akan menimbulkan bau badan, karena racun keluar melalui keringat ini. Nah Sekarang apakah kita bisa menghilangkan bulu ketiak secara alami. Jawabannya tentu bisa. Berikut ini ada beberapa cara yang bisa dicoba dan dipilih mana yang sekiranya cocok. 1.Ambil 1/4 gelas madu, satu gelas gula pasir dan air jeruk nipis yang sudah sudah dididihkan. bahan diatas didunakan sebagai bahan oles. Tapi sebelumya ada baiknya bersihka dulu ketiaksebelum menggunakan cara ini. 2.Menggunakan ramuan kunyit dan air kapur sirih setelah mencabut bulu ketiak. cara ini diharapkan bulu ketiak tidak akan tumbuh lagi secara permanen.
Jangan Lupa Jempolnya Sob, Makasih Sebelumnya



Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Secara Alami. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://duniabaca22.blogspot.com/2014/05/cara-menghilangkan-bulu-ketiak-secara.html. Terima kasih!