cara membuat semua link blog terbuka di halaman baru secara otomatis
Minggu, 11 September 2011
19
komentar
Asslamualaikum Wr. Wb.
cara membuat semua link blog terbuka di halaman baru secara otomatis - Setelah selama ini mencoba menyisipkan link secara manual agar bisa terbuka pada TAB baru, akhirnya saya menemukan cara membuat link yang ada pada blog kita terbuka secara otomatis pada halaman baru, dengan cara mengakali kode target_blank ke dalam template,sebagai bukti, coba sobat klik link apa saja yg ada di blog saya ini pasti akan terbuka di halaman baru. mau mencoba silahkan ikuti langkah bekirut :
Jangan Lupa Jempolnya Sob, Makasih Sebelumnya
cara membuat semua link blog terbuka di halaman baru secara otomatis - Setelah selama ini mencoba menyisipkan link secara manual agar bisa terbuka pada TAB baru, akhirnya saya menemukan cara membuat link yang ada pada blog kita terbuka secara otomatis pada halaman baru, dengan cara mengakali kode target_blank ke dalam template,sebagai bukti, coba sobat klik link apa saja yg ada di blog saya ini pasti akan terbuka di halaman baru. mau mencoba silahkan ikuti langkah bekirut :
- Masuk ke Blogger.com
- lalu klik menu design kemudian klik edit HTML
- Cari kode <head>
- Masukkan kode di bawah ini sesudah kode <head>
<base target='_blank' />
- Save Template anda View Blog
Jangan Lupa Jempolnya Sob, Makasih Sebelumnya
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Bloger
dengan judul cara membuat semua link blog terbuka di halaman baru secara otomatis. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://duniabaca22.blogspot.com/2011/09/cara-membuat-semua-link-blog-terbuka-di_11.html. Terima kasih!